Pemerintahan

Apresiasi Langkah Antisipatif UPTD LLAJ Wilayah II

Anggota Komisi IV DPRD Provinsi Jawa Barat Kusnadi mengatakan, evaluasi dilakukan di UPTD wilayah II harus menjadi perhatian panitia anggaran dan TAPD terutama terkait dengan pemutusan hubungan kerja walaupun sifatnya sementara.

Namun pihaknya mengapresiasi LLAJ Wilayah II bisa mengantisipasi dan berinovasi yang kreatif sehingga ditengah keterbatasan dana bisa bertahan, sehingga selebihnya Komisi IV akan bisa membantu kekurarangan yang dibutuhkan.

“Sangat inovasi dan kreatif sehingga ditengah keterbasan dana bisa bertahan dan sangat kita apresiasi sedangkan hal-hal kurangnya bisa kita bantu dan suarakan di badan anggaran DPRD Jabar dengan TAPD,” ucap Kusnadi.

Bagikan Informasi Ini :